Tim IGD RSUD Muhammad Zyn Sampang, Gelar Wisata Religi

SAMPANG, Kabar-harian.com-
Menjelang puasa tiba tim Instalasi Gawad Darurad (IGD) dan ponek Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Muhammad Zyn, Kabupaten Sampang, gelar Wisata Religi, Kamis (31/3/2022)

Wisata religi ini, salah satunya menghadirkan spirit Islam Rahmatan lil alamin, ikhtiar menerobos ide-ide untuk mempertemukan sejumlah pemikiran yang emansipatif, eskploratif, dan membumikan nilai keberagamaan dalam konteks kemanusiaan.

Baca juga :  Debat Kandidat Capresma IAI Nata Sampang periode 2021/2022 Di Aula Kampus Setempat

Kepala instalasi igd dr. Richardo Ardy Putra Ka, melaui Kepala ruangan igd salman farisi skep, menyampikan kegiatan ini digelar hanya ingin menggapai ridho ilahi sehingga kita sadar bahwa kita akan kembali kepada sang ilahi,

“Berharap kedepan bisa memberikan pelayanan lebih baik, Dan diberikan keberkahan disetiap apa yang kita kerjakan dan diberikan kesembuhan buat pasien yang dirawat di RS kita”,

Baca juga :  Laka lantas Di Camplong Mengakibatkan, Pengendara Roda Dua Tewas di Tempat Kejadian

Semoga kedepan RSMZ sampang menjadi RS yang terdepan dipulau madura, Tutur Salman

Dia menegaskan, buat temen-teman nakes lakukanlah kewajiban dengan ikhlas Insyaallah apa yang kita lakukan diberikan keberkahan, khususnya tim igd Selalu kompak Dan mari kita buat pelayanan igd lebih baik Tanpa kerja sama semuanya tidak akan bisa lebih baik, Mari berpegangan menjadikan rsmz ini lebih baik.

Baca juga :  Bupati Pamekasan Hadiri Acara Maulid Nabi di Ponpes Az-zuber Sumber Anyar

Perlu diketahui bahwa wisata Religi ini Kunjungi 3 tempat diantaranya Zaichona kholil bangkalan, Sunan Ampel surabaya, Sunan Giri gresik, Pungkasnya. (Ahmed)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Open chat
Punya berita?