Ambulance Gratis RSMZ Sampang, Mulai Dioperasikan

Avatar

SAMPANG, Kabar-harian.com – setelah diluncurkan beberapa hari yang lalu, program pelayanan Ambulance Gratis Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Muhammad Zyn Sampang, Mulai dioperasikan,

Salah satunya, Penjemputan Pasien Rawat inap, Yang di kawal oleh Dewan Kesehatan Rakyat (DKR) Sampang,

Puninten (57) asal Dusun Gujing Kecamatan Ketapang, Kabupaten Sampang. Yang lagi menderita “Gangren pedis”,

Khorul Umam keponakan pasien menyampaikan, pihaknya sangat berterimakasih kepada RSMZ, Selasa (7/6/2022).

Baca juga :  Dinkes KB Akan lakukan Pendataan Keluarga, Pada April 2021

“karena dengan adanya program ini kami selaku masyarakat kabupaten Sampang, merasa terbantu,” Ucapnya. Umam sapaan akrapnya

Ditempat terpisah Mahfud Selaku Ketua DKR mengucapkan, Ini adalah salah satu langkah positif yang dilakukan oleh RSMZ Sampang,

“Hal ini sangat membantu dan dapat mengurangi beban ekonomi Masyarakat, dan Ini salah satu langkah yang dilakukan RSMZ,” Ujarnya Mahfud

Baca juga :  Akhirnya Petani Terseyum, Harga Tembakau Di Sampang Stabil

Direktur RSUD Muhamammad Zyn Sampang, dr. Agus Akhmadi menyampaikan, penjemputan pasien tersebut meliputi,
Pasien yang akan rawat inap di RSUD, Pasien gawat darurat yg membutuhkan penanganan cepat dan rawat inap di RSUD, Korban kecelakaan lalu lintas yg perlu penanganan di RSUD.

“Kami siap melayani 24 Jam untuk penjemputan, Ia berharap tidak ada keterlambatan dalam penanganan,”Pungkasnya. (Ahmed)

Kabar Harian

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Open chat
Punya berita?