Gubernur Jatim Lantik Pj Bupati Kabupaten Sampang Madura.

Avatar

- Penulis

Rabu, 31 Januari 2024 - 19:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Istimewa (@khofifah.ip)

Istimewa (@khofifah.ip)

Jatim, Kabar-harian.com – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melantik pejabat (Pj) Buati Kabupaten Sampang yang berlangsung di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Senin (30/1/2024).

“Selamat menjalankan amanah kepada Rudi Arifiayanto sebagai pejabat (Pj) Bupati Sampang,” ujarnya

Pj Bupati Sampang dilantik berdasarkan surat keputusan Menteri Luar Negeri (Mendagri) Nomor 100.2.1.3-76 tentang pengangkatan pejabat Bupati Sampang, tanggal 7 Januari 2024.

Baca juga :  Pasokan Listrik Madura Kembali Normal, Dengan Beban 119 MW

“Rudi Arifiyanto yang juga menjabat sekretaris Daputi kebijakan Pembangunan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) ini menggantikan Bupati Sampang periode 2019-2024 yakni H. Slamet Junaidi, yang masa jabatannya telah selesai,” ujarnya yang dilansir tim Kabar-harian.com di instagram resmi Gubernur Jatim di @khofifah.ip.

Baca juga :  Korban Yang Hilang Saat Mencari Ikan di Sampang, Akhirnya Ditemukan

Kepada Pj yang baru dilantik Gubernur Khofifah Indar Parawansa berpesan agar terus fokus pada empat kluster Reformasi Birokrasi berdampak yang dicetuskan oleh pemerintah pusat melalui Keminpan-RB RI.

“Keempat fokus RB berdampak tersebut yakni  pengentasan kemiskinan, peningkatan investasi, Maksimalisasi digital IT, dan menjalankan program-program aktual dari Presiden,” pungkasnya. (med)

 

Berita Terkait

Berikut Niat dan Keutamaan Puasa Arafah
Pemkab Tanjabbar Audiensi ke KemenPANRB Bahas Peningkatan Implementasi SAKIP dan RB
Bupati Sampang dan Wabup Tinjau Lokasi TMMD Usai Pimpin Apel Pembukaan
Seorang Pria di Sampang Diduga Jadi Korban Pembacokan Hingga Tewas
Wabup Tanjabbar Tinjau Lokasi Kebakaran di Kampung Nelayan dan Salurkan Bantuan
Camat Kuala Betara Hadiri Haflah dan Pelepasan Siswa Ponpes Mafatihul Huda Suak Labu
Listrik Padam Berjam-jam, Warga Camplong Kesal
Kabag Kesra Minta Doa kepada CJH Agar Kafilah Sampang Sukses di MTQ Tahun 2025 Jember
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Juni 2025 - 20:25 WIB

Berikut Niat dan Keutamaan Puasa Arafah

Jumat, 16 Mei 2025 - 07:22 WIB

Pemkab Tanjabbar Audiensi ke KemenPANRB Bahas Peningkatan Implementasi SAKIP dan RB

Selasa, 6 Mei 2025 - 21:57 WIB

Bupati Sampang dan Wabup Tinjau Lokasi TMMD Usai Pimpin Apel Pembukaan

Senin, 5 Mei 2025 - 15:53 WIB

Seorang Pria di Sampang Diduga Jadi Korban Pembacokan Hingga Tewas

Senin, 5 Mei 2025 - 02:25 WIB

Wabup Tanjabbar Tinjau Lokasi Kebakaran di Kampung Nelayan dan Salurkan Bantuan

Berita Terbaru