PWI Sampang Terima Kunjungan dari Ketua Kejari

Avatar

- Penulis

Senin, 3 Februari 2025 - 12:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kejari sampang bersama rombongan saat berkunjung ke kantor PWI Sampang yang berada di jalan bahagia no 10 A.

Kejari sampang bersama rombongan saat berkunjung ke kantor PWI Sampang yang berada di jalan bahagia no 10 A.

SAMPANG, Kabar-harian.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sampang menerima kunjungan dan silaturahmi dari Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Sampang, guna menjalin silaturahmi dan bersinergi dalam membangun daerah.

Ketua PWI Sampang, Fathor Rahman menyampaikan terima kasih atas kunjungan jajaran Kejari Sampang. Pertemuan itu menjadi agenda yang baik untuk bersinergi dalam hal publikasi.

“Kami siap bekerja sama dan membranding pemberitaan yang bisa membantu dan mencerdaskan,” tuturnya.

Pria yang akrab dipanggil Mamang itu menyampaikan, media memiliki peran penting dalam perkembangan suatu wilayah. Untuk itu, media dan instansi pemerintah perlu saling menjalin kerja sama dan informasi.

“Kami berharap Kejari Sampang ke depan bisa lebih terbuka dan memberikan informasi. Agar teman-teman media bisa mendapatkan informasi yang kredibel dan bisa dipercaya,”

Baca juga :  Responsible BAZNAS Meringankan Beban Warga Terkena Musibah

Kepala Kejari (Kajari) Sampang Fadilah Helmi, mengucapkan, <span;>”Terima kasih atas sambutannya. Ini sangat luar biasa. Semoga pada kesempatan ini kita bisa saling bersinergi ke depannya,” ucap, Senin (3/2/2025).

Fadilah menyampaikan, kunjungan ke kantor PWI merupakan agenda pertama kalinya. Karena sejak awal menjabat di Sampang, dirinya masih harus menyelesaikan kegiatan lain.

“Kami sekarang bersama dengan tim lengkap, dari Kasi Intel, Pidum, Kasubag dan Kasi Pidsus, serta tim lainnya,” ungkapnya.

Pihaknya berharap, setelah pertemuan tersebut dapat tercipta sebuah sinergi dalam hal publikasi pemberitaan. Dengan begitu, Kejari Sampang akan lebih dikenal.

Dengan demikian pula, sehingga masyarakat luas dapat memiliki akses untuk membaca informasi tentang kegiatan yang ada di Kejari Sampang.

“Sebenarnya agenda hari ini sudah kami bicarakan dengan kasi Intel. Namun karena ada Pilkada, kami masih menunggu dulu. Takutnya ada kesalahpahaman dan memicu informasi kurang baik,” ucapnya.

Baca juga :  Sepenggal Buyut Batuampar Pamekasan

“Jika nanti butuh informasi terkait Kejaksaan, bisa langsung ke Kasi Intel. Kalau Kasi Intel masih belum memberikan respons, bisa langsung ke saya,” tutupnya.

Sementara itu, Kepala Seksi Intelijen (Kasi Intel) Kejari Sampang, Diecky E.K. Andriansyah mengatakan hal yang sama: peran media sangat penting. Media tidak boleh dipandang sebelah mata.

“Karena baik buruknya kondisi Sampang, itu tergantung dari pada informasi yang disampaikan oleh media,” terangnya.

Dirinya berharap agar kunjungan ke PWI Sampang tidak putus hanya pada saat ini. Pihaknya menginginkan agar sinergi antara institusinya dan media tetap terjalin.

“Kami berencana nanti mengadakan agenda dan akan mengundang media,” pungkasnya. (med)

Berita Terkait

Pemkab Tanjabbar Audiensi ke KemenPANRB Bahas Peningkatan Implementasi SAKIP dan RB
Seorang Pria di Sampang Diduga Jadi Korban Pembacokan Hingga Tewas
Wabup Tanjabbar Tinjau Lokasi Kebakaran di Kampung Nelayan dan Salurkan Bantuan
Camat Kuala Betara Hadiri Haflah dan Pelepasan Siswa Ponpes Mafatihul Huda Suak Labu
Listrik Padam Berjam-jam, Warga Camplong Kesal
Kabag Kesra Minta Doa kepada CJH Agar Kafilah Sampang Sukses di MTQ Tahun 2025 Jember
Pemkab Sampang Gelar Pembekalan Ratusan CJH Sebelum Berangkat Ke Tanah Suci
Bupati Sampang Pimpin Apel Peringatan Hardiknas Tahun 2025
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 07:22 WIB

Pemkab Tanjabbar Audiensi ke KemenPANRB Bahas Peningkatan Implementasi SAKIP dan RB

Senin, 5 Mei 2025 - 15:53 WIB

Seorang Pria di Sampang Diduga Jadi Korban Pembacokan Hingga Tewas

Senin, 5 Mei 2025 - 02:25 WIB

Wabup Tanjabbar Tinjau Lokasi Kebakaran di Kampung Nelayan dan Salurkan Bantuan

Sabtu, 3 Mei 2025 - 23:54 WIB

Camat Kuala Betara Hadiri Haflah dan Pelepasan Siswa Ponpes Mafatihul Huda Suak Labu

Jumat, 2 Mei 2025 - 12:43 WIB

Listrik Padam Berjam-jam, Warga Camplong Kesal

Berita Terbaru

Wakil Bupati Drs. H. Katamso, S.A., S.E., M.E., menyambut kunjungan Ketua Tim Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-124, Letjen TNI Muhammad Zamroni

Daerah

Wabup Katamso Sambut Tim Wasev TMMD ke-124 di Bram Itam

Selasa, 20 Mei 2025 - 07:21 WIB

Daerah

Wabup Tanjab Barat Resmikan SPBU di Desa Panyabungan

Minggu, 18 Mei 2025 - 12:56 WIB