PPBS Gelar Sampang Fashion Week, Dan Sambut HUT RI Ke-77

Avatar

- Penulis

Senin, 8 Agustus 2022 - 21:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, Kabar-harian.com -Organisasi Putra Putri Batik Sampang (PPBS), Modelling School di Kabupaten Sampang, meniru konsep Citayam Fashion Week yang viral beberapa waktu lalu. Mereka memulai Sampang Fashion Week pertama pada Minggu (7/8/2022)

Sampang Fashion Week sendiri digelar di Jalan Wijaya Kusuma atau di depan Pendopo bupati Sampang.

Baca juga :  Harga Daging di Sampang Naik, Sementara Sapi Mengalami Penurunan

Diantara penampilan para Modelling Asal Sampang yang tampil di Sampang Fashion Week, berpakaian modis bak anak metropolitan. Tak hanya itu, mereka juga mengusung konsep Menyambut HUT Republik Indonesia yang Ke-77.

Arman Abdurrohman berharap semoga generasi muda di Sampang mempunyai wadah positif untuk mengembangkan Minat dan bakat, terutama di Bidang Catwalk, Senin (8/8/2022).

Baca juga :  Terduga Maling Motor di Lumajang Ditindak Tegas Terukur Akibat Melawan Petugas

“Dengan adanya Sampang Fashion Week harapanNya Pemerintah Sampang melalui dinas terkait agar bisa lebih mensupport kegiatan positif semacam ini. Agar Sampang Semakin layak utuk menjadi kota yg layak Anak dan Pemuda”, Pungkasnya. (Ahmed)

Berita Terkait

Semarak Bhayangkara Ke-79 Polres Tanjab Barat Gelar Olahraga Bersama 
Berikut Niat dan Keutamaan Puasa Arafah
Pemkab Tanjabbar Audiensi ke KemenPANRB Bahas Peningkatan Implementasi SAKIP dan RB
Seorang Pria di Sampang Diduga Jadi Korban Pembacokan Hingga Tewas
Wabup Tanjabbar Tinjau Lokasi Kebakaran di Kampung Nelayan dan Salurkan Bantuan
Camat Kuala Betara Hadiri Haflah dan Pelepasan Siswa Ponpes Mafatihul Huda Suak Labu
Listrik Padam Berjam-jam, Warga Camplong Kesal
Kabag Kesra Minta Doa kepada CJH Agar Kafilah Sampang Sukses di MTQ Tahun 2025 Jember
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 26 Juni 2025 - 10:09 WIB

Semarak Bhayangkara Ke-79 Polres Tanjab Barat Gelar Olahraga Bersama 

Rabu, 4 Juni 2025 - 20:25 WIB

Berikut Niat dan Keutamaan Puasa Arafah

Jumat, 16 Mei 2025 - 07:22 WIB

Pemkab Tanjabbar Audiensi ke KemenPANRB Bahas Peningkatan Implementasi SAKIP dan RB

Senin, 5 Mei 2025 - 15:53 WIB

Seorang Pria di Sampang Diduga Jadi Korban Pembacokan Hingga Tewas

Senin, 5 Mei 2025 - 02:25 WIB

Wabup Tanjabbar Tinjau Lokasi Kebakaran di Kampung Nelayan dan Salurkan Bantuan

Berita Terbaru