STIEBA Pamekasan Lakukan Visitasi Prodi Ekonomi Pembangunan Oleh LAMEMBA

Avatar

- Penulis

Kamis, 22 Juni 2023 - 12:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

STIEBA Pamekasan saat melaksanakan visitasi prodi Ekonomi Pembagunan

STIEBA Pamekasan saat melaksanakan visitasi prodi Ekonomi Pembagunan

Kabar-harian.com, Pamekasan – Tim Asesor kunjungi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Bakti Bangsa Pamekasan Guna melakukan Visitasi Program Studi (Prodi) Ekonomi Pembangunan, Rabu (21/6/2023).

Visitasi tersebut dilaksanakan sejak hari Selasa hingga hari Rabu di Kampus STIEBA Desa Larangan Tokol, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan Madura. yang dihadiri oleh Dewan Eksekutif Lembaga Akreditasi  Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi (LAMEMBA) yakni; prof. Dr. Ambya, S.E., M.Si dan Dr.Novindra, SP, M.Si.

Ketua STIE Bakti Bangsa Akh Fawaid, MM meyampaikan Selama kurang lebih tiga hari ini melaksanakan asesmen lapangan, teman-teman tim prodi Ekonomi Pembagunan berhasil melaksanakan arahan yang sudah di arahkan LAMEMBA.

Baca juga :  Yudisium STIE Bakti Bangsa Pamekasan, Luluskan 85 Mahasiswa Periode 2022-2023.

“Alhamdulilah kami tidak sekedar di asesmen akan tetapi beliau juga memberikan motivasi, memberikan support kepada kami, bahkan memberikan bimbingan  bagaimana tata kelola prodi Pembangunan di masa-masa yang akan datang”.

Tak hanya itu, prof Ambya merupakan pakar  ekonomi Pembagunan beliau memberikan arahan yang luar biasa dan cukup detail untuk masa depan STIE Bakti Bangsa.

“Saya berharap LAMEMBA memutuskan terbaik buat STIE Bakti Bangsa prodi Ekonomi Pembagunan, sementara Untuk Prodi Islam dalam minggu ini akan melaksanakan asesmen lapangan mudah-mudahan visitasi ini berjalan lancar,” harapnya Achmad  Fawaid.

Baca juga :  H. Abdullah Hidayat Hadiri Musrembang RKPD Tahun 2023 Di Kecamatan Sokobanah
Segenap para Dosen STIEBA pamekasan saat photo bersama dengan tim visitasi dari LAMEMBA

Sementara menurut ketua Prodi Ekonomi Pembangunan Moh. Syarif, M.E meyampaikan pada saat ini prodi Ekonomi Pembangunan, dengan tim telah berjuang semaksimal mungkin untuk mencapai nilai yang maksimal.

“Saya ucapakan terimakasih kepada LAMEMBA khususnya tim asesor yang sudah dikirim untuk menvisitasi kampus kami, sehingga ke depan kampus kami, lebih profesional”, ucapnya Syarif.

Iapun berharap, dengan berbagai perjuangan yang sudah dikumpulkan berupa bukti-bukti bahwa kegiatan ini murni,

“Kegiatan ini proaktif untuk kegiatan kemahasiswaan maka kami berharap mendapatkan nilai yang sempurna” ungkapnya. (med)

Berita Terkait

IAI An-Nadwah Kuala Tungkal Gelar Wisuda XXI, 310 Mahasiswa Raih Gelar Sarjana
Antusias Pengunjung di Wisata Petik Melon King Agro
Bappelitbangda dan BPPKAD Sampang Pastikan Rasionalisasi Program OPD
Rutan Sampang Gandeng Disnaker, Siapkan Pelatihan Wirausaha bagi Warga Binaan
Ciptakan Napi  Lebih Baik, Karutan Sampang Gelar Cahaya Pembinaan
Transformasi UMKM Pangan Lokal Berbasis Digital dan Green Entrepreneurship dalam Mendukung Program Makanan Bergizi Gratis
Kabar Gembira!!  Untuk Warga Pamekasan dan Sekitarnya, Telah Dibuka Tahsin Metode Ummi
STIE Bakti Bangsa Gelar Sosialisasi PPKPT di PKKMB 2025, Tegaskan Kampus Kondusif Bebas Kekerasan
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 16:56 WIB

IAI An-Nadwah Kuala Tungkal Gelar Wisuda XXI, 310 Mahasiswa Raih Gelar Sarjana

Kamis, 2 Oktober 2025 - 11:29 WIB

Antusias Pengunjung di Wisata Petik Melon King Agro

Rabu, 1 Oktober 2025 - 23:39 WIB

Bappelitbangda dan BPPKAD Sampang Pastikan Rasionalisasi Program OPD

Senin, 29 September 2025 - 21:36 WIB

Rutan Sampang Gandeng Disnaker, Siapkan Pelatihan Wirausaha bagi Warga Binaan

Selasa, 16 September 2025 - 18:24 WIB

Ciptakan Napi  Lebih Baik, Karutan Sampang Gelar Cahaya Pembinaan

Berita Terbaru

Formabes saat menggelar audensi ke RS Nindhita yang diduga lakukan malpraktik

Kesehatan

Diduga Terlibat Malpraktik, Formabes Audensi Ke RS Nindhita,

Jumat, 3 Okt 2025 - 14:30 WIB