Kabar Gembira!!  Untuk Warga Pamekasan dan Sekitarnya, Telah Dibuka Tahsin Metode Ummi

Avatar

- Penulis

Kamis, 11 September 2025 - 12:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamflet pendaftaran Tashih dan tahsin

Pamflet pendaftaran Tashih dan tahsin

PAMEKASAN, Kabar-harian.com –  telah dibuka pendaftaran untuk program atau kelas tahsin (perbaikan bacaan Al-Qur’an) yang menggunakan Metode Ummi, yaitu sebuah metode pembelajaran Al-Qur’an yang dikenal mudah, menyenangkan, dan menyentuh hati, fokus pada bacaan tartil sesuai kaidah tajwid, dan sering diajarkan oleh guru yang telah bersertifikasi Ummi.

 

Program ini dimaksudkan untuk menstandarkan bacaan alquran guru atau calon guru alquran  atau siapapun yang ingin memantapkan bacaan alqurannya sekaligus untuk menguatkan bacaan peserta yang akan mengajarkan metode Ummi dengan baik dan benar.

Baca juga :  Siswa SDI Di Pamekasan Membuat Puluhan Alat Peraga Sains Dengan Didampingi Mahasiswa UIM

 

Waktu Tahsin : Tiap hari Sabtu & Ahad (12 TM,1 TM= 4 jam )

 

Tashih Awal : 12 September 2025

 

Tahsin : Sabtu : 13 September 2025 – Ahad, 19 Oktober 2025

Baca juga :  Pemkab Sampang Gelar Pawai Ta'aruf MTQ Ke- XXXI 2024.

 

Sabtu Pukul 13.00-17.00 WIB

Ahad Pukul 08.00-12.00 WIB

 

Tempat : Kantor Ummi Pamekasan

 

Infaq : Rp. 200.000

 

Sementara untuk Pendaftaran terakhir berada pada Tanggal 11 September 2025

 

Perlu diketahui, Bahwa Info Pendaftaran TASHIH & TAHSIN bisa menghubungi Ustadz Zeiri : 0877-8224-4833

Link Grup: https: https://chat.whatsapp.com/LncLCrITCEgJXFYo29UNpE?mode=ems_copy_c.

Penulis : Abdul Hamid

Editor : Ali Akbar

Berita Terkait

Dukung UMKM Lokal, Mahasiswa KKNT STIE Bakti Bangsa Pamekasan Lakukan Kunjungan Usaha Produksi Kerupuk Es Dung-Dung
Menelusuri Sejarah Hari Santri Nasional. Santri, Garda Penjaga Negeri
IAI An-Nadwah Kuala Tungkal Gelar Wisuda XXI, 310 Mahasiswa Raih Gelar Sarjana
STIE Bakti Bangsa Gelar Sosialisasi PPKPT di PKKMB 2025, Tegaskan Kampus Kondusif Bebas Kekerasan
Ponpes Putri Nurul Ulum Sejati Sukses Gelar I’lan Andzimatul Minhaj
KKN UIN Madura Posko 02 palesanggar, Wujudkan Kemandirian Lingkungan Melalui Program Biopori di Desa Palesanggar
Tingkatkan Kemandirian Ekonomi Pesantren, STIE Bakti Bangsa Gelar Pelatihan mengolah Sampah Dengan Konsep Green Ekonomi
Torehkan Prestasi, 3 Mahasiswa FEBI UIN Madura Tampil Sebagai Presenter Di ICONIS Ke-9 Tahun 2025
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 12:37 WIB

Dukung UMKM Lokal, Mahasiswa KKNT STIE Bakti Bangsa Pamekasan Lakukan Kunjungan Usaha Produksi Kerupuk Es Dung-Dung

Rabu, 22 Oktober 2025 - 20:13 WIB

Menelusuri Sejarah Hari Santri Nasional. Santri, Garda Penjaga Negeri

Kamis, 2 Oktober 2025 - 16:56 WIB

IAI An-Nadwah Kuala Tungkal Gelar Wisuda XXI, 310 Mahasiswa Raih Gelar Sarjana

Kamis, 11 September 2025 - 12:11 WIB

Kabar Gembira!!  Untuk Warga Pamekasan dan Sekitarnya, Telah Dibuka Tahsin Metode Ummi

Sabtu, 6 September 2025 - 20:09 WIB

STIE Bakti Bangsa Gelar Sosialisasi PPKPT di PKKMB 2025, Tegaskan Kampus Kondusif Bebas Kekerasan

Berita Terbaru